ETH Diterpa Isu Pemecatan

ETH Diterpa Isu Pemecatan

BD - Menyusul hasil minor di awal kompetisi Premier League (EPL) musim ini, pelatih kepala Manchester United (MU), Erik ten Hag dikabarkan segera angkat koper dari Old Trafford.

Ya! MU menelan dua kekalahan dari tiga pertandingan pertama musim ini. Ditekuk Brighton & Hove Albion (1-0) serta digembosi Liverpool 3-0.

Namun kubu 'Setan Merah' buru-buru membantah kabar burng tersebut yang entah dari mana datangnya.

Bahkan pada door stop setelah lawan Liverpool, ETH dengan pongah-nya masih yakin dirinya akan terus membesut MU.

"Kami akan terus bekerja keras dan memperbaiki kesalahan-kesalahan kami," ujarnya.

Dasar! Ngga tau malu...

 

Berita Terkait