Ini Hasil Drawing Piala Dunia 2018 Rusia

Ini Hasil Drawing Piala Dunia 2018 Rusia

BD – Undian untuk Piala Dunia 2018 Rusia akhirnya resmi dikeluarkan. Juara bertahan Jerman berada di Grup F bersama Meksiko, Swedia, dan Korea Selatan.

Lalu juara dunia 2010 Spanyol akan bertemu saingan mereka Portugal, Maroko, dan Iran di Grup B. Sedangkan Brasil di Grup E bersama Swiss, Kosta Rika, dan Serbia.

Berikut hasil lengkap undiannya.

Grup A
Rusia
Arab Saudi
Mesir
Uruguay

Grup B
Portugal
Spanyol
Maroko
Iran

Grup C
Perancis
Australia
Peru
Denmark

Grup D
Argentina
Islandia
Kroasia
Nigeria

Grup E
Brasil
Swiss
Kosta Rika
Serbia

Grup F
Jerman
Meksiko
Swedia
Korea Selatan

Grup G
Belgia
Panama
Tunisia
Inggris

Grup H
Polandia
Senegal

Kolumbia
Jepang

 

Berita Terkait