
Klopp Pastikan Coutinho Bertahan
BD- Jurgen Klopp memastikan Philippe Coutinho akan bertahan bersama Liverpool. Karena Klopp memiliki hubungan yang baik dengan pemain asal Brasil itu.
Isu bergabungnya Coutinho dengan Barcelona memang sudah berhembus kencang sejak bursa transfer musim panas lalu, tetapi kesepakatan itu tidak pernah tercapai. Meski demikian Blaugrana masih saja menggoda Countiho untuk merapat ke Camp Nou dengan tawaran yang menarik.
Hingga pekan ke-12 Liga Premier Inggris Coutinho telah menyumbangkan tiga gol, dan dua assist dari enam penampilannya bersama The Reds.
Menarik menanti kiprah Coutinho selanjutnya di Anfield.
Berita Terkait
Atletico Tak Senang Bertemu Barca
Thibaut Courtois Tidak Yakin Bakal Bertahan Di Chelsea
Ambisi Verratti Angkat Si Kuping Besar
Awal Buruk Si Juara Bertahan
Gol Rashford Memakan Korban
Berikrar Gantikan Antonio Conte di Chelsea
Sergio Ramos Sambut Baik Keputusan Isco Bertahan di Madrid
Raiola: Klopp Bukan Pelatih yang Baik
Kroos Yakin Jerman Bakal Cepat Beradaptasi