
Lampard v Gerrard: Mana yang Lebih Hebat?
BD - Seperti yang sudah kita ketahui semua, mantan punggawa Chelsea, Frank Lampard, 38, baru saja memutuskan 'gantung sepatu' dari dunia sepak bola profesional yang sudah ditekuninya selama hampir 22 tahun.
Banyak orang yang lantas membanding-bandingkannya dengan kompatriotnya di timnas Inggris, yang juga mantan skipper Liverpool, Steven Gerrard yang sudah lebih dulu memutuskan pensiun.
Berkaca dari statistik di bawah, menurut Anda siapa yang lebih baik di antara keduanya?
Silahkan tinggalkan opini atau komentar Anda di bawah...
Berita Terkait
6 Transfer Mahal yang Berakhir dengan Kegagalan
Lawan Timnas Indonesia, Malaysia Boyong Pemain Muda
Alfred Riedl: "Jangan Lebay Tanggapi Kemenangan"
Guardiola Tak Pernah Memanfaatkan Media untuk Serang Ibra
Jangan Pernah Rebut Mainan dari Messi!
Indonesia v Thailand Ditayangkan Live di iNews TV
Malam Pertama Si Rubah yang Berakhir Klimaks
Gelandang Watford Lebih Baik dari Pogba
Daftar Klub-klub Eropa yang "Masih Perjaka"