
Les Bleus Terus Abaikan Benzema
BD - Masih belum ada tempat untuk Karim Benzema di tim nasional Prancis. Penyerang Real Madrid tersebut tidak dipanggil pada jelang laga melawan Bulgaria dan Belanda.
Benzema bukan satu-satunya striker yang melewatkan pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2018 tersebut. Striker Arsenal Olivier Giroud juga absen karena cedera.
Sebagai gantinya, Pelatih Didier Dechamps merekrut Kingsley Coman (Bayern Munchen), Nabil Fekir (Lyon), Kevin Gameiro (Atletico Madrid), Andre-Pierre Gignac (Tigres UANL), Antoine Griezmann (Atletico Madrid), dan Anthony Martial (Manchester United). "Saya mengambil keputusan terbaik untuk tim," kata Pelatih Didier Deschamps.
Terlibat skandal pemerasan video porno, Benzema tidak dipanggil sejak Piala Eropa 2018. Prancis menghadapi Bulgaria, 7 Oktober, sebelum menghadapi Belanda tiga hari kemudian. Prancis baru mengoleksi satu angka pada persaingan memperebutkan tiket menuju Rusia setelah ditahan Belarusia.
Berita Terkait
Atletico Tak Senang Bertemu Barca
Lille Berubah Jadi Medan Perang
Villa: Messi Terbaik Sepanjang Masa
Awal Buruk Si Juara Bertahan
De Bryune Pernah Diminta Gantinkan Posisi Goetze
Sergio Pecah Telur, Djanur: Selamat
Pemain Muda Terbaik Bundesliga Merapat Ke Spurs
Chelsea Amankan Bek Kiri Spanyol
Jesus Selamatkan Brazil, City yang Tersenyum