
Pengurus PSSI Era Erick Thohir Dilantik
BD - Pengurus PSSI rezim Erick Thohir baru saja secara resmi dilantik pada Jumat (26/5). Seperti diketahui, ET menggantikan Iwan Bule pada Kongres Luar Biasa (KLB) awal 2023 kemarin.
Pria yang juga menjabat Menteri BUMN tersebut akan ditopang oleh dua Wakil Ketua, yakni Zainuddin Amali yang juga mantan Menteri Pemuda dan Olahraga serta Ratu Tisha.
Sementara Yunus Nusi masih menduduki jabatan sebagai Sekretasi Jenderal (Sekjen).
Meski dalam beberapa waktu terakhir ET nampaknya lebih menaruh kepercayaan kepada Arsya Sinulingga.
Arya sendiri sebelumnya merupakan staff ET di Kementrian BUMN sebagai juru bicara.
Wah! Hebat juga, belum dilantik saja sudah berhasil membawa Timnas menuntaskan gelar selama 32 tahun, apalagi setelah resmi?
Berita Terkait
Kongres PSSI 17 Oktober di Makassar?
5 Peraturan Aneh Pelatih Top Dunia
Pelatih Timnas Malaysia Terancam Diganti
Dua Voter PSSI secara Terbuka Pilih Edy Rahmayadi
Pengangguran, Ronaldinho Dilamar Tiga Klub
Kongres PSSI, Menpora: Saya Belum Terima Undangan
25 Pemain PSMS U-15 Sudah Mulai Jalani TC
Bayern & Madrid Pakai Seragam dari Sampah Plastik
Kongres PSSI Ancol Berjalan Mulus