
UEFA Champions League
Ultras Legia Baku Hantam dengan Polisi Madrid
BD - Hal biasa jika tim sekelas Real Madrid menang telak dengan skor 5-1 dari Legia Warsawa dalam lanjutan UEFA Champions League (UCL) pada, Selasa (19/10) dini hari.
Yang menarik dari sisa-sisa pertandingn tersebut adalah ultras legia yang datang langsung ke Estadion Bernabeu terlibat baku hantam dengan pihak polisi.
Itu seperti yang dilaporkan BBC, Selasa (19/10), Menjelang pertandingan UCL mereka dengan Real Madrid, polisi Spanyol telah menangkap tiga pendukung Legia setelah perselisihan di sebuah bar Madrid yang berlanjut hingga ke area Estadio Bernabeu.
Tiga pria tersebut diperkirakan berusia 31, 33 dan 34, mencoba untuk merampok kasir, ponsel dan mengancam dua pelayan di tempat di Calle Aranjuez di lingkungan La Latina ibukota.
Berikut ini video dan foto-foto kebrutalan ultras Legia di Madrid:
Video via Twitter: https://twitter.com/RMadridHome_/status/788506911977054208
Berita Terkait
Neymar: Saya Tidak Siap Bergabung dengan Madrid
6 Transfer Mahal yang Berakhir dengan Kegagalan
Masa Depan Hart dengan City Abu-Abu
Morgan: Leicester Siap Pertahankan Gelar
Kelelahan, Spurs Harus Puas dengan Hasil Imbang
Antonio Bawa West Ham Ukir Kemengangan Perdana di Olympic Stadium
Hatrick Bacca Bawa Milan Ukir Kemenangan Perdana Musim Ini
Eiza Angkat Bicara Soal Gosip Hubunganya dengan Ronaldo
Mario Pasalic Lanjutkan Petualangan di Milan