
Berjiwa Besar, Mou Minta Maaf atas Kekalahan dari Chelsea!
BD - Usai sudah pertandingan Manchester United (MU) melawan Manchester City dini hari tadi yang dimenangkan oleh United dengan skor tipis 1-0. Satu-satunya gol yang tercipta di laga tersebut melalui Juan Mata,
Seperti yang sudah kita ketahui bersama, beberapa waktu lalu MU mengalami kekalahan yang sangat telak dari Chelsea dengan skor 4-0. Sejak saat itu fans mereka di bully habis-habisan oleh fans rival atau para haters mereka.
Pelatih mereka, Jose Mourinho setelah pertandingan usai tadi terlihat membuat gestur 0-4 sambil merapatkan kedua telapak tanganya dan menundukan kepalanya seraya meminta maaf kepada fans United.
Berita Terkait
Lima Alasan Barcelona Sulit Dikalahkan di El Clasico
Irfan Bachdim Ingin Tebus Kekalahan di AFF 2010 lalu
Absen di Liga Champions Keuntungan untuk Chelsea
Pelatih Persija Kursus Kepelatihan di Inggris
Direktur PSM Makassar Minta Umuh Muchtar Sebaiknya Diam !
Setelah Benteke, Palace Daratkan Loic Remy dari Chelsea
Berikrar Gantikan Antonio Conte di Chelsea
Pelatih Nice Minta Fans Abaikan Cerita Negatif Balotelli
Griezmann Tak Mau Pisah dari Simeone