
Piala AFF 2016 : Timnas Senior Masuk Grup Neraka !
BD – Tim Nasional (Timnas) Indonesia bakal melakoni laga awal menghadapi tim juara bertahan Thailand dalam babak penyisihan AFF 2016 yang berlangsung pada 19 November mendatang di Stadion Philippines Sports, Bocaue.
Anak asuh Alfred Riedl ini masuk Grup A sesuai hasil undian resmi AFF 2016 di Yangon, Myanmar, kemarin malam.
Selain menghadapi Thailand, skuad Garuda senior bakal bertemu dengan Filipina pada 22 November di stadion Philippines Sports, Becaue. Tiga hari berikutnya pada 25 November akan menghadapi Singapura di Rizal Memorial Stadium, Manila
Berikut adalah hasil undian Grup laga AFF 2016 yang digelar AFC di Yangon, Myanmar.
Grup A
19 November
Thailand vs Indonesia (Philippine Sports Stadium, Bocaue) Filipina vs Singapura (Philippine Sports Stadium, Bocaue)
22 November
Thailand vs Singapura (Philippine Sports Stadium, Bocaue) Indonesia vs Filipina (Philippine Sports Stadium, Bocaue)
25 November
Singapura vs Indonesia (Rizal Memorial Stadium, Manila) Filipina vs Thailand (Philippine Sports Stadium, Bocaue)
Grup B
20 November
Malaysia vs Pemenang Kualifikasi (Thuwunna YTC Stadium, Yangon) Myanmar vs Vietnam (Thuwunna YTC Stadium, Yangon)
23 November
Malaysia vs Vietnam (Thuwunna YTC Stadium, Yangon) Pemenang Kualifikasi vs Myanmar (Thuwunna YTC Stadium, Yangon)
26 November
Vietnam vs Pemenang Kualifikasi (Aung San Stadium, Yangon) Myanmar vs Malaysia (Thuwunna YTC Stadium, Yangon)
Semifinal
Leg I
3 Desember: Runner Up A vs Juara B 4 Desember: Runner Up B vs Juara A
Leg II
7 Desember: Juara B vs Runner Up A 8 Desember: Juara A vs Runner Up A
Final I
14 Desember: Juara SF1 vs Juara SF2
Final II
17 Desember: Juara SF2 vs Juara SF1
Berita Terkait
Piala AFF 2016 : Timnas Senior Masuk Grup Neraka !
Syahroni: Semoga Timnas Bisa Lolos Grup
Boaz Salossa: Indonesia Tak Takut Grup Neraka
Sambutlah Kapten Timnas Jerman yang Baru ...!
Pelatih Timnas Malaysia Terancam Diganti
Pelatih Timnas Argentina Kritik Barcelona
Lallana Sedang Memetik Hasil Kerja Kerasnya
Mantan Gelandang Timnas Ini Siap Besut PSMS Lagi
Ini Daftar Nama 26 Pemain Timnas Indonesia untuk TC di Sleman