
Game FIFA
F2 Tiru Adegan Eror Pada Game FIFA17
BD - Billy Wingrove dan Jeremy Lynch, dua Freestyler ternama yang dikenal dengan F2 kembali menampilkan hal unik di Channel YouTube mereka.
Jika biasanya dua freestyler ini menampilkan trik unik dalam bermain bola, kali ini F2 menampilkan hal berbeda. F2 meniru berbagai kejadian eror yang terjadi dalam game FIFA terbaru, FIFA 17. Eror yang terjadi dalam FIFA 17 memang sering menjadi viral di media sosial.
Berbagai macam hal eror mereka tirukan. Mulai dari selebrasi Gareth Bale, kiper eror dan wasit tanpa kepala. Berikut ini videonya via Youtube:
Berita Terkait
Seru! Jerman Bentrok Swedia di Final
Resmi Persib Jamu Arema Cronus di Galuh Ciamis
Rating Rendah, Stiker Chelsea Protes Game FIFA 17
Sengketa Bayaran, Islandia Menghilang di FIFA 17
F2 Tiru Adegan Eror Pada Game FIFA17
Messi Hampir Gabung Rangers Pada Tahun 2003
Pique Setuju dengan Pendapat Ramos
Coutinho: Pertemuan dengan City Adalah Final
Ozil Tak Khawatir dengan Para Kritikus